Posts

Showing posts from March, 2019

IDENTITAS NASIONAL

IDENTITAS NASIONAL IDENTITAS NASIONAL A.      Pengertian Identitas Nasional Kata  “identitas”  berasal dari kata  identity  berarti ciri-ciri, tanda-tanda, atau jati diri yang melekat pada seseorang atau sesuatu yang membedakannya dengan yang lain. Sedangkan  “Nasional”  menunjuk pada sifat khas kelompok yang memiliki ciri-ciri kesamaan, baik fisik seperti, budaya, agama, bahasa, maupun non-fisik seperti, keinginan, cita-cita, dan tujuan.   Jadi , “Identitas nasional”  adalah suatu ciri yang di miliki oleh suatu bangsa yang secara filosofis membedakan bangsa tersebut dengan bangsa lain. Menurut  Koenta Wibisono (2005)  pengertian Identitas Nasional pada hakikatnya adalah  “ manifestasi nilai-nilai budaya yang tumbuh dan berkembang dalam aspek kehidupan suatu bangsa ( nasion ) dengan ciri-ciri khas, dan dengan yang khas tadi suatu bangsa berbeda dengan bangsa lain dalam kehidupannya”. Identitas nasional merupakan sesuatu yang terbuka untuk diberi makna baru agar teta

Sejarah Adobe Indesign serta perkembangannya

Image
Pengantar Grafik Komputer (2DB02) Tugas1. B. Perkembangan software komputer grafik : Adobe Indesign Anggota: - Danang Saputra (31117424)                  - Fazar Pebriana (32117273)                  - Shinta Wahyu (35117663)                  - Taufiq Nur Hidayat (35117908) Sejarah Adobe Indesign serta perkembangannya   InDesign adalah penerus Adobe PageMaker sendiri, yang diakuisisi dengan pembelian Aldus pada akhir tahun 1994. Pada tahun 1998 PageMaker telah kehilangan hampir keseluruhan pasar profesional ke QuarkXPress 3.3 yang kaya fitur, dirilis pada tahun 1992, dan 4.0, dirilis pada tahun 1996 Quark menyatakan keinginannya untuk membeli Adobe dan melakukan divestasi perusahaan gabungan PageMaker untuk menghindari masalah anti-trust. Adobe menolak tawaran tersebut dan malah terus mengerjakan aplikasi baru untuk tata letak halaman.   Proyek ini telah dimulai oleh Aldus dan diberi nama kode “Shuksan”. Kemudian diberi kode bernama “K2” dan dirilis sebagai InDesign

Sejarah dan Perkembangan Mouse Komputer

Image
Pengantar Grafik Komputer (2DB02) Tugas1. A. Perkembangan hardware komputer grafik : Mouse Anggota: - Danang Saputra (31117424)                  - Fazar Pebriana (32117273)                  - Shinta Wahyu (35117663)                  -  Taufiq Nur Hidayat (35117908) Jangan anggap remeh alat yang satu ini, walau hanya sebagai pheripheral, mouse adalah nyawa dari setiap pekerja desain grafis. Pemilihan mouse yang sesuai akan meningkatkan kwalitas desain. Jangan pakai mouse dengan tingkat DPi  (Dot per Inch)  rendah dibawah 800 Dpi. Gunakan  mouse game  yang mempunyai kerapatan Dpi cukup tinggi 3000 hingga 6000 Dpi. Penggunaan  mouse game  sangat membantu saat melakukan pemotongan foto, dll. Sejarah Dan Perkembangan Mouse Komputer Mouse adalah alat yang digunakan untuk memasukkan data ke dalam komputer selain keyboard. Mouse memperoleh nama demikian karena kabel yang menjulur berbentuk seperti ekor tikus. Serta mempunyai sebuah fungsi utama yaitu menggerakkan kurso